SO magic!! (sungguh ajaib). Begitulah ungkapan salah seorang netizen bernama Beren Gaston, seorang guru di Catalunya, Spanyol, yang mengomentari foto-foto keindahan Danau Toba dan suasana kebahagiaan di Kapal Wisata Samosir, yang diposting Volcano Floating Party, sebuah grup Facebook yang...
Samosir berupaya menjadi Kabupaten yang berbasis lingkungan dan menjadi objek wisata andalan yaitu Geopark (Taman Bumi) yang berpusat di Desa Sugalatti kec. Sianjur Mula – mula, yang mempunyai fungsi Konserfasi, fungsi Edukasi dan fungsi Ekonomi.