Bus Wisata Samosir Di 12 Objek Wisata Samosir, Sabtu, 13 April 2019 lalu telah beroperasi bus wisata rintisan Pemkab Samosir dengan rute Pangururan, Sianjur Mula-Mula, Harian, dan kembali lagi ke Pangururan. Peluncuran Bus Wisata Samosir ini dipimpin langsung oleh...
Samosir berupaya menjadi Kabupaten yang berbasis lingkungan dan menjadi objek wisata andalan yaitu Geopark (Taman Bumi) yang berpusat di Desa Sugalatti kec. Sianjur Mula – mula, yang mempunyai fungsi Konserfasi, fungsi Edukasi dan fungsi Ekonomi.